Dari sekian banyak gaya rambut "nyeleneh" dari para karakter manga/anime yang masih merupakan misteri terbesar adalah tanduk,duri rambut dari Mouri Ran dari serial Detective Conan,karena bentuk rambut dari Ran sangatlah unik yaitu menyerupai sebuah tanduk dan bagaimana cara membuat rambut seperti itu ?. Mungkin dia menggunakan pomade dengan harga selangit untuk membuat rambutnya menjadi lancip.
 |
Jangan sampe endingnya kaya gini ya. |
Dari sekian banyak pertanyaan yang muncul perihal masalah rambut Ran seorang pengguna Twitter memecahkan masalah rambut tajam Ran dengan deduksi yang sangat detail.
@takumitoxin adalah orang yang memecahkan misteri rambut Ran ini. Deduksinya menjadi sangat viral di Twitter Jepang.
"Ini adalah bentuk bagian rambut Ran yang semestinya kan?"
Beberapa orang berkomentar "Aku lebih penasaran dengan rambut disekitar kupingnya. Kurasa itu seperti rambut dari Shizuka Kudo (Artis J-Pop)."
"Pada awalnya,rambut bagian kiri Ran digambarkan dengan jelas,tapi setelah beberapa lama dia berubah menjadi simbol visual,dijadikan lebih tegas dan lebih simpel."
"Pencahayaan didalam animenya membuat bagian tajam itu sangat kelihatan,sehingga bagian tajam tersebut terasa berdiri sendiri dan jadi sulit untuk dianalisa."
Pengguna Twitter Jepang yang juga tertarik dengan topik ini juga membuat analisa sendiri dan menurut saya merupakan analisa "ngawur".
"Setelah bertahun-tahun,misteri rambut tajam Ran akhirnya terpecahkan."
"Untunglah itu bukan tengkoraknya."
"Aku masih percaya itu alat bor."
"Rambut tajam itu adalah simbol kekuatannya."
"Analisanya detail sekali,LOL."
Tetapi misteri rambut Ran hanyalah sebagian kecil dan masih banyak sekali misteri yang belum dipecahkan. Mari kita mengunggu para detektif lain untuk memecahkan misteri kapak Conan besar,kapan Takagi menikah dan lain-lain.
ADS HERE !!!